Comments

Kodim 0612/Tasikmalaya dampingi Pasis KKL Dikreg LXIV Seskoad Lakukan Audensi dengan Kantor Diskopukmindag Kabupaten Tasikmalaya

 


Kamis, (4/7/24) Patroli88investigasi.com

Dihari ke 4 pasis Dikreg Seskoad ini , diawali melaksanakan Administrasi Di hotel Santika Tasikmalaya Rombongan Siswa KKL yang didampingi Kodim 0612/Tasikmalaya melaksanakan kegiatan Audensi menuju Kantor Diskopukmundag Kabupaten Tasikmalaya kegiatan diawali dari mulai 

 08.00 s.d  Wib, Bertempat di Kantor Diskopukmindag Kab Tasikmalaya, dan mall X-Sha Plaza,  KKL Pasis Dikreg LXIV Seskoad TA 2024 dalam rangka Kunjungan Kerja Lapangan, yang dalam Giat ini diikuti kurang lebih 15 Orang, Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Dosen Madya SESKOAD Kolonel Inf  Rohmanu, S.Sos ,Sekdis Diskopukmindag Kab Tasikmalaya (Ibu Yayah Wahyu ningsih),

Kepala bidang industri Diskopukmindag  (Ibu Emi),

Kabid pasar Diskopukmindag Kab Tasikmalaya (Bpk Andri),

Kabid perdagangan Diskopukmindag Kab Tasikmalaya (Ibu Lina),

Kabid Koperasi Diskopukmindag Kab Tasikmalaya (Ibu Endang Herawati),

Pasiter Kodim 0612/Tasikmalaya (Kapten Caj Yedi Supriadi),

Para Pasis Dikreg LXIV  Seskoad.

Kegiatan yang dilaksanakan diawali 

 08.00 Wib Pasis Seskoad tiba di Kantor Diskopukmindag Kab Tasikmalaya, Penyampaian dari Sekdis Diskopukmindag  Kab Tasikmalaya (Ibu Yayah Wahyuningsih) intinya menyampaikan 

Selamat datang kepada para Pasis Dikred LXIV Seskoad di Diskopukmindag  Kab Tasikmalaya beliau menyampaikan 

 Visi misi Diskopukmindag Kab Tasikmalaya dengan mewujudkan semangat gotong royong mewujudkan Kab Tasikmalaya yang religius berdaya saing dan sejahtera, mewujudkan kesejahteraan masyarakat melalui penguatan desa sebagai pusat pertumbuhan ekonomi kerakyatan berbasis pertanian dan pariwisata

Strateginya yaitu Pengembangan usaha mikro dan koperasi, meningkatkan kelancaran distribusi arus barang dan jasa secara aman dan terkendali, menumbuhkan sektor industri kecil dan menengah berbasis komoditas unggulan daerah.

Dosen Madya Seskoad (Kolonel Inf Rohmanu, S.Sos) dalam Sambutan nya menyampaikan  Trimakasih banyak atas sambutan dari Ibu sekdis dan jajarannya, kami datang kesini dalam rangka KKL Pasis seskoad yang mana inti dari Kunjungan ini membahas terkait ketahanan pangan yang mana nantinya akan kami kaji ulang dan dilaporkan kepada pimpinan kami,danKami sudah menyimak apa yang sudah disampaikan oleh ibu sekdis yang mana nantinya akan menjadi kajian bagi kami.

Dilanjutkan dengan diskusi antara para staf Diskopukmindag Kab Tasikmalaya dan Pasis seskoad,Pungkas Kolonel inf Rohmanu,S.Sos.

Pukul 10.20 Wib, Para pasis melanjutkan kunjungan ke X-Sha Plaza Jln Tasik garut, Desa Cintaraja, Kec Singaparna, Kab Tasikmalaya;

Kegiatan Dilanjutkan meninjau ke lapangan menuju Mall X-Sha Singaparna dan Pasar Singaparna 

(Ayep)

0 komentar:

Posting Komentar